Wednesday, June 26, 2013



Sinopsis Drama Korea Terbaru Nailshop Paris
Halo sobat dramaakorea sekalian di mana pun kalian semuanya berada. informasi terbaru kali ini membahas tentang Sinopsis Drama Korea Terbaru Nailshop Paris.
Drama terbaru yang satu ini akan tayang di MBC plus pada 3 Mei 2013 mendatang.Hadir dengan 10 episode saja, drama ini siap memanjakan para pecinta drama korea dengan kembali menceritakan kisah seorang wanita yang rela berpura-pura menjadi pretty boy demi suatu tujuan. mau tahu informasi yang lebih lengkap? simak penjelasannya dalam Sinopsis Drama Korea Terbaru Nailshop Paris berikut ini




Judul: Nailshop Paris
Genre: Komedi, Romantis
Jumlah Episode: 10
Channel: MBC Plus
Periode tayang: 3 mei 2013 - 5 juli 2013
Jam Tayang: jumat, 23.00
Direktor: Park Soo Chul
Penulis: Sung Min Ji

Sinopsis K-drama Terbaru Nailshop Paris adalah sebuah drama romantis yang bercerita tentang cowok-cowok ganteng yang bekerja di sebuah Nailshop (salon kuku). Hong Yun Joo (Park Gyu Ri) adalah seorang
perempuan yang menyamar sebagai seorang laki-laki agar bisa bekerja di sebuah salon kuku bernama "Paris", yang sebenarnya hanya membolehkan pria untuk bekerja di sana.

Pemeran Serial Drama :

Park Gyu Ri as Hong Yuh Joo





Cheon Doong as Jin





Song Jae Rim as Kay





Jun Ji Hoo as Alex





Byun Woo Min as Woo Min





Kim Chae Yun as Geum Mi Ryu





Han So Young as Kim Ji Soo



Teaser Drama Korea Nailshop Paris :





Sinopsis Drama Korea Nailshop Paris :

Sinopsis Drama Korea Terbaru Nailshop Paris Episode 1

Sinopsis Drama Korea Terbaru Nailshop Paris Episode 2

Sinopsis Drama Korea Terbaru Nailshop Paris Episode 3

Sinopsis Drama Korea Terbaru Nailshop Paris Episode 4 part 1, part 2

Sinopsis Drama Korea Terbaru Nailshop Paris Episode 5 part 1, part 2

Sinopsis Drama Korea Terbaru Nailshop Paris Episode 6

Sinopsis Drama Korea Terbaru Nailshop Paris Episode 7 part 1, part 2

Sinopsis Drama Korea Terbaru Nailshop Paris Episode 8 part 1, part 2

Sinopsis Drama Korea Terbaru Nailshop Paris Episode 9

Sinopsis Drama Korea Terbaru Nailshop Paris Episode 10 part 1, part 2 - END



Soo Hyun yang sebelumnya berakting dalam drama Saeguk, kali ini
dia akan mencoba kemampuannya untuk berakting sebagai mata-mata dari Korut. Hmmm,
menarik bukan? Kalau ingin tahu informasi tentang drama ini lebih jelas lagi,
yuk kita simak dulu ulasannya dalam Sinopsis Drama Korea Secretly Greatly

Judul: Secretly Greatly
Direktor: Jang Cheol Soo
Penulis: Hun (Comic)
Tanggal Rilis: 5 Juni 2013
Durasi: 124 menit
Genre: Aksi, Komedi
Distributor: Showbox





Teaser Film Korea Secretly Greatly :





Sinopsis Lengkap Film Korea Secretly Greatly :

Won Ryu Hwan (Kim Soo Hyun) adalah seorang tentara
khusus Korea Utara. Dia bisa berbicara lima bahasa dan juga mesin pembunuh yang
hebat. Dua tahun lalu, dia menerima sebuah perintah untuk pergi ke Korea sebagai mata mata.

Sembari berada di sebuah daerah miskin di Seoul, Won
Ryu Hwan bertemu dengan seorang ibu tua yang sedang khawatir. Sang ibu kemudian
mengizinkan Ryu Hwan untuk tinggal di apartemen kecil miliknya yang
bersebelahan dengan toko dia bekerja tiap hari. Akhirnya, Ryu Hwan ikut membantu
wanita tersebut di toko.Di Seoul, dia dikenal sebagai Bang Dong Gu yang tolol.
Seiring berjalannya waktu, Dong Gu mengenal semua orang dan menjadi semakin
dekat dengan ibu tua seakan Dong Gu adalah anaknya yang kedua. 

Di suatu sore, Dong Gu kedatangan seorang di tamu di
apartemennya yang kecil. Tamu tersebut rupanya adalah Lee Hae Rang (Park Ki
Woong), rekannya di Unit prajurit Khusus Korut. Hae Rang juga mendapat perintah
untuk bekerja menjadi agen rahasia. Di seoul, dia harus berpura-pura sebagai
seorang anak muda yang ingin menjadi penyanyi rock. Tapi sayangnya, dia tidak bisa bermain gitar. 
Di kemudian hari, Ri Hae Jin (Lee Hyun Woo), seorang
rekan lain juga muncul di tempat yang sama. Pada akhirnya, tiga orang agen
rahasia Korut tinggal bersama di daerah tersebut sampai tiba waktu bagi mereka
untuk melaksanakan misi utama. 
Drama ini dibuat berdasarkan sebuah webcomic berjudul
Covertness yang ditulis oleh Hun (Choi Jong Hoon). 

Webcomic ini dipublikasikan
pada 30 juni 2011 & 4 Mei 2011 di website Daum. pembuatan film dimulai 

sejak 17 oktober 2012 dan berakhir 8 Maret 2013 kemarin. Artinya,
film ini menghabiskan waktu selama 5 bulan. 

Cast :


Kim Soo Hyun as Won Ryu-Hwan / Bang Dong-Gu





Park Ki Woong as Lee Hae Rang




Lee Hyun Woo as Ri Hae Jin


Friday, June 7, 2013



Title : The Virus
Genre : Mystery, Investigation, Thriller
Film Date : March, 2013
Episodes: 10
Broadcast network: OCN


Cast :
Uhm Ki Joon as Lee Myung Hyun
Lee So Jung as Jeon Ji Won
Lee Ki Woo as Kim Se Jin
Ahn Suk Hwan as Kim Do Jin
Jo Hee Bong as Ko Soo Gil
Kim Yu Bin as Lee Joo Young
Park Min Woo as Bong Sun Dong
Hyun Woo as Kim In Chul
Oh Yong as Jung Woo Jin
Song Young Kyu as Yoon Il Joonghe 

Sinopsis The Virus Episode 1 part 1. part 2

Sinopsis The Virus Episode 2 part 1. part 2

Sinopsis The Virus Episode 3 part 1. part 2

Sinopsis The Virus Episode 4 part 1. part 2

Sinopsis The Virus Episode 5 part 1. part 2

Sinopsis The Virus Episode 6 part 1. part 2

Sinopsis The Virus Episode 7 part 1. part 2

Sinopsis The Virus Episode 8 part 1. part 2

Sinopsis The Virus Episode 9 part 1. part 2

Sinopsis The Virus Episode 10 part 1. part 2

Sinopsis The Virus Episode 11 part 1. part 2

Sinopsis The Virus Episode 12 part 1. part 2

Sinopsis The Virus Episode 13 part 1. part 2

Wednesday, June 5, 2013



Drama Korea kali ini menceritakan mengenai seorang wanita biasa yaitu Han Se Kyung (Moon Geun Young) seorang designer muda berbakat yang hidup dengan mottonya yaitu "Berjuanglah untuk mimpi Anda untuk sukses".



Sampai ia bertemu Cha Seung Jo (Park Shi Hoo) seorang persiden dari toko merek mewah di Cheongdam-dong yang akan merubah hidupnya.





Cast :



Moon Geun Young as Han Se Kyung






Park Shi Hoo as Chae Seung Jo atau Jean Thierry Cha






So Yi Hyun as Seo Yoon Joo






Kim Ji Suk as Tommy Hong












SINOPSIS






Sinopsis Cheongdamdong Alice Episode 1 part 1, part 2

Sinopsis Cheongdamdong Alice Episode 2 part 1, part 2

Sinopsis Cheongdamdong Alice Episode 3 part 1, part 2

Sinopsis Cheongdamdong Alice Episode 4 part 1, part 2

Sinopsis Cheongdamdong Alice Episode 5 part 1, part 2

Sinopsis Cheongdamdong Alice Episode 6 part 1, part 2

Sinopsis Cheongdamdong Alice Episode 7 part 1, part 2

Sinopsis Cheongdamdong Alice Episode 8 part 1, part 2

Sinopsis Cheongdamdong Alice Episode 9 part 1, part 2

Sinopsis Cheongdamdong Alice Episode 10

Sinopsis Cheongdamdong Alice Episode 11

Sinopsis Cheongdamdong Alice Episode 12 

Sinopsis Cheongdamdong Alice Episode 13

Sinopsis Cheongdamdong Alice Episode 14

Sinopsis Cheongdamdong Alice Episode 15

Sinopsis Cheongdamdong Alice Episode 16

Monday, April 22, 2013





Pada tanggal 22 MaretSamsung merilis drama terbaru CF mereka yang menampilkan IU danZEA Siwan untuk smartphone terbaru mereka,  'Wave 3'.

CF ini berbeda dari klip 30detik lainnya di pasar karena dihasilkan dengan ide-ide langsungdikirim oleh konsumen. Fans mampu berpartisipasi dalam proses penulisan plot, yang diperankan oleh IU dan SiwanDrama tiga bagian berjudul '’20, the start of the Wave’ ', akan menampilkanidola populer lainnya selain dari dua yang pertama.

Dengan kampus sebagai panggung merekaIU dan Siwan memperkenalkan berbagai aplikasi dan alat-alat dari 'Wave 3'.


Sinopsis 20, the start of the Wave Episode 1

Sinopsis 20, the start of the Wave Episode 2

Sinopsis 20, the start of the Wave Episode 3

Bada sedang menjelaskan rencana aplikasi baru miliknya pada Professor. Namun professor sepertinya menghindar. Tapi Bada tak menyerah. Ia mencoba meyakinkan professor. Professor lalu melarikan diri dari Bada. Tapi Bada memanggilnya.

Professor berhenti dan mendekati Bada. Ia menyuruh Bada berhenti mengenai ide itu. Ia mengatakan isinya bagus, konsepnya juga bagus, tapi apa benar kau harus melakukan itu sekarang?

Bada berkata : Bukankah kau katakan sebelumnya, bukan sesuatu yang sudah eksis, tapi sesutu yang belum di fikikan orang lain.
Professor menghindar lagi dan mengatakan dia tak tahu itu. Ia lari menuju lift dan Bada mengikutinya. Professor menyuruh Bada berhenti di pintu lift. Ia mengatakan akan menghubungi 'mereka' jadi tunggulah.

Bada tersenyum. Ia berterimakasih. Sedangkan professor serba salah.

Ji Eun di toilet sedang mencuci tangan. Ia sedang berfikir kemana Bada, Tiba-tiba ia tak datang ke kelas, kemana dia?
Seorang gadis datang ke samping Ji Eun. Ji Eun sepertinya mengenal gadis itu. Yaps, dia adalah gadis yang dilihat Ji Eun bersama Bada di kolam renang. Ji Eun memandangi gadis itu.

Gadis itu melihat ke arah Ji Eun dan tiba-tiba berkata : Kau memiliki hati yang lebut.
Gadis itu tiba-tiba memengang tangan Ji Eun dan membuat Ji Eun terkejut. Gadis : Hatiku dapat mendengar jiwamu sekarang.
Ji Eun mencoba melepaskan tangannya. Namun gadis itu menggenggamnya semakin kuat. Gadis : Laut akan segera bertemu dengan langit, pada saat itu kau akan... tunggu. Aku rasa aku pernah melihat ini sebelumnya.

Ji Eun masih mencoba melepaskan diri. Gadis itu berkata lagi : Aku harusnya pernah bertemu denganmu sebelumnya. tunggu! tunggu!
Ji Eun meronta dan segera lari. Ahahhhahahhahahhah, jadi itu kejadiannya.

Kwang Hee sedang bersepeda di rumahnya. Ia mendapat telpon dari Ji Eun. Kwang hee senang dan bertanya ada apa. Ji Eun meminta nomor telpon Bada sekarang juga. Kwang Hee bertanya kenapa tiba-tiba memintanya. Ji Eun menjawab ia membutuhkannya sekarang.

Tiba-tiba Kwang Hee bertanya : Bagaimana pendapatmu tentang aku? Aku dapat melakukan apapun untukmu.
Ji Eun menjawab : Bukankah kau mengirimi ku pesan sebelumnya. Aku menjadi ketakutan karena itu.
Kwang Hee marah : Aku bisa melakukan apapun untukmu. Bada itu orang yang berbahaya. Aku akan memberikan buktinya.

Ji Eun melihat message yang dikirim Kwang Hee. Foto-foto Ji Eun. Kwang hee berkata : Ia memiliki gambar-gambar seperti ini. Aku fikir dia adalah stalker.

Ji Eun membuka foto-foto itu dan menemukan foto seorang gadis yang ada di pinggir pantai, tapi hanya terlihat punggungnya saja. Ji Eun mengingat sesuatu dan membuka sebuah buku. Di dalam buku itu ada gambar yang sama dengan yang ada di ponsel Bada.

Ji Eun melihat di bagian belakang foto miliknya, ada sebuah pesan. "Don't forget me, Ji-Eun". From Bada.

Kembali sebuah kenangan muncul. Sama seperti di Episode 2. Bada kecil sedang melukis di pasir pantai. Ia melihat seorang gadis duduk di perahu pantai. Sepertinya gadis itu tidak menyukai laut. Bada mendekatinya dan bertanya : Ini pertama kalinya kau datang kemari?
Gadis itu mengangguk. Bada berkata : Itu tidak menakutkan. Ayo ke dalam air bersama.
Bada kecil mengulurkan tangan. Ji Eun kecil menggeleng.

Ji Eun kecil berjalan di pinggiran pantai dan Bada kecil mengikutinya dari belakang. Ji Eun kecil melihatnya, tapi Bada pura-pura melihat hal lain, seolah dia tidak mengikuti Ji Eun. Ji Eun melanjutkan perjalanannya tapi kemudian topinya diterbangkan angin dan jatuh ke laut.

Ji Eun karena terkejut juga jatuh ke laut. Ia tenggelam. Bada kemudian melompat ke laut. Ji Eun mengulurkan tangannya dan Bada menyambutnya.

Kemudian hubungan mereka menjadi dekat. Ji Eun tak takut laut lagi. Ia menikmati keindahan laut bersama Bada.

Saat sore hari, Bada mengambil kameranya dan memotret Ji Eun yang sedang berdiri memandangi matahari tenggelam.

Mereka duduk di tepi pantai menikmati senjag. Gadis itu berkata : Aku Lee Ji Eun. Siapa namamu?
Bada menjawab : Christ.
Ji Eun : Apa? Itu tidak keren.
Bada tersenyum.
Ji Eun mendapat ide : Oia! Kau adalah Bada mulai dari sekarang. Bada! Oke?

Bada terkejut. Bada?
Ji Eun : Luas dan tak berujung seperti sebuah samudera. Bukankah itu keren? [Bada = Laut / Samudera / Ocean]
Bada masih memikirkannya : Bada... Bada....
Ji Eun : Terima kasih telah membuatku mencintai lautan. I Like Bada!

Mereka berdua tertawa bersama. Dan Ji Eun Berkata : Aku akan kembali ke Korea dan kita harus bertemu lagi. Harus. Dan saat itu aku akan menjadi perenang yang baik.
Bada menyukai ide itu : benar. Jika kita bertemu lagi, ayo berenang di sini lagi, oke?
Ji Eun : Oke. Janji?
Bada : Janji.

Kembali ke masa sekarang. Ji Eun masih termenung mengetahui semua itu. Kemudian ponselnya berbunyi dan ia mendapat pesan : Ji Eun, Ini Bada. Aku menunggumu disini.
Ada sebuah peta di ponsel itu. Ji Eun tersenyum dan segera pergi.

Bada berdiri disuatu tempat. Sebuah Aula di kampus itu.
Ji Eun berlari kearahnya : Kau adalah Bada. Bada, bukan?
Bada tersenyum senang mengetahui Ji Eun sudah mengenalinya.

Bada menjentikkan darinya dan lampu mati. Bada mengambil ponselnya. Waw, poselnya bisa mengaktifkan efek di gedung itu. atapnya seolah-olah adalah lautan luas. Dan mereka ada di dalamnya. Kereeeeeeeeeen!

Bada memasangkan Headphone ke telingan Ji Eun dan sebuah lagu diputar. Lalu disebuah layar ada animasi diputar, mereka bedua menyaksikan itu.

Ceritanya seorang anak laki-laki berenang di laut. Ia bertemu seorang gadis di perahu, yang takut lautan. Ia mengajak gadis itu berenang. Gadis itu menyambutnya dan mereka berenang bersama.
Bada dan Ji Eun tersenyum. Itu adalah kisah mereka.

Bada : Di pinggir pantai, dimana kita pertama kali bertemu, aku ingin bertemu denganmu lagi di sana. Itu sebabnya aku membuat ini.
Ji Eun tersenyum : lalu kenapa kau tidak mengatakannya padaku?
Bada : Aku menunggu kau mengingat semuanya.

Dan awwww,, Ji Eun memeluk Bada!!!
Ji Eun : Sangat senang bertemu denganmu lagi, Bada~
Bada : Terima kasih, tidak melupakanku.

Bada : "Ketika kita kecil, memori indah ditepi pantai ini menjadi cinta. Apakah kita tahu tentang hal itu saat itu? Namun ada sesuatu yang pasti, aku selalu memimpikan hari esok. Pertemuan kita saat itu bukanlah memori, tapi sebuah awal yang baru".

END...

Comment :
Berakhir, Happy Ending! Terlalu singkat ya, Hmm.. Namanya juga Mini Series untuk CF Handphone. Seandainya ada Dramanya pasti seru. Akting IU makin bagus. Aku juga suka Si Wan, tapi rasanya kurang gimanaaaa gitu. Sayangnya aku nggak bisa menyaksikan bagaimana aktingnya di Sitcom Stand-By.

Overall, mini series ini bagus. Banyak unsur Handphone-nya. Samsung Wave 3 lumayan bagus aplikasinya, meskipun aku kurang suka body-nya, hahhaha. Tapi pasti ni HP banyak di cari.
Jadi ingat waktu IU jadi bintang CF Samsung Galaxy Hoppin, yang di bis. Lucu banged. Hehehe.
Aku juga punya koleksi CF drama milik Lee Min Ho. Pernah mau posting juga kayak gini, tapi masih ragu. Tapi sepertinya seru juga. Yang Lee Min Ho punya CF Mobil, 4 Episode.
Akh, rasanya pengin liat IU berakting di drama lagi. Kapan ya?
IU Sekarang sudah 20 tahun dan mulai kuliah kan, cocok juga sama mini series ini^^.